Download Soal PTS/UTS Al Qur'an Hadits Kelas 10 Semester 1 Kurikulum 2013


Penilaian Tengah Semester (PTS) kurikulum 2013 yang sebelumnya disebut Ulangan Tengah Semester (UTS) pada kurikulum 2006 (KTSP) dilaksanakan pada pertengahan semester baik pada semester 1 (ganjil/gasal) maupun pada semester 2 (genap). PTS dilukakan untuk mengukur pencapaian kompetensi siswa. Cakupan penilaian meliputi seluruh indikator yang mereprentasikan seluruh seluruh kompetensi dasar pada periode tersebut.


Pada kesempatan kali ini akan dibagikan contoh soal PTS/UTS mata pelajaran Al Qur'an Hadits Kelas X MA semester 1 (ganjil) yang bisa dipakai sebagai bahan referensi dalam menghadapi ujian/tes PTS yang akan datang. Persiapan dapat dilakukan dengan memperbanyak latihan mengerjakan soal-soal PTS tahun-tahun sebelumnya, memperdalam materi pelajaran yang telah diterima dari guru.

Naskah soal PTS dibuat langsung oleh guru yang bersangkutan, sehingga antara sekolah yang satu dengan sekolah yang lain bisa berbeda model soal-soalnya. Namun ada juga soal PTS yang dibuat sama untuk suatu Kabupaten atau Provinsi melalui Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP). Untuk lebih valid tentang soal yang akan keluar pada tes PTS yang akan datang, silahkan meminta kisi-kisi Soal PTS Al Qur'an Hadits Kelas 10 Semester 1 Kurikulum 2013 pada gurunya masing-masing.

Biasanya bentuk soal berupa Pilihan Ganda (PG) dan Isian atau Uraian / Essay. Namun begitu model soal tergantung dari guru masing-masing pengampu. Berikut ini kami berikan contoh soal PTS Al Qur'an Hadits kelas X (10) MA Semester 1 Kurikulum 2013. Silahkan unduh jika membutuhkan melalui link download di bawah ini.

Soal PTS UTS Kelas 10 MA Semester 1 Quran Hadits [ LINK DOWNLOAD ]